Assalamualaikum…. Admin saya mau bertanya…apa arti dari kata2 “Yaa mujibas saailiin” yang biasa kita dengar dari Aamiin Yaa Mujibas saailiin… Trimakasih atas jawabannya…
JAWAB: Wa’alaikum salam wr wb. Aamiin = kabulkanlah doa kami. Yaa = Wahai. Mujib = Yang Maha Mengabulkan/Menjawab. Saailiin = Orang-Orang yang meminta/memohon/berdoa.
Jadi, Aamiin Yaa Mujibas Saailiin (Amin Ya Mujibas Sailin) artinya = “Kabulkanlah doa kami, wahai Dzat (Allah SWT) Yang Maha Mengabulkan para pemint (orang-orang yang berdoa)” atau “Terimalah doa kami, Wahai Tuhan yang menunaikan segala permintaan orang yang meminta.” Wallahu a’lam.
No comments:
Post a Comment